news

Rapat Evaluasi Akhir Tahun Pembelajaran 2016-2017

Kamis, 15 Juni 2017 KB-TK Tarakanita Citra mengadakan rapat evaluasi atau tutup tahun ajaran 2016-2017. Rapat berlangsung pukul 09.00 WIB. Sebelum memulai rapat, seluruh karyawan KB-TK mengadakan senam terlebiih dahulu di depan selasar. Senam maumere dan senam ceria TK dipimpin oleh Bu Parmi, Bu Nora dan Bu Anis.

read more
Presentasi Penelitian Tindakan Kelas (PTK)

Rabu, 14 Juni 2017 guru-guru KB-TK Tarakanita Citra Raya mempresenatasikan hasil penelitian tindakan kelas (PTK). Terdapat 5 guru yang mempresentasikan hasil PTK. Presentasi dimulai pukul 12.15 WIB di ruang perpustakaan KB-TK Tarakanita Citra Raya. Presentasi ini bertujuan untuk menambah wawasan setiap guru yang telah melakukan penelitian di setiap kelas. Setiap guru mempresentasikan dan memamparkan hasil penelitian masing-masing dalam bentuk power point maupun video.

read more
Pelepasan TKB Tarakanita Citra Raya 2017

Sabtu, 10 Juni 2017 TKB Tarakanita mengadakan kegiatan  pelepasan. Pelepasan tahun ini yang bertemakan “Tumbuh Bersinar Dalam Ilmu dan Kasih”. Sama seperti pelepasan tahun lalu, pelepasan kali ini juga diadakan di Istana Nelayan, Serpong.  Kegiatan dibuka dengan dengan bersama-sama menyanyikan lagu Indonesia Raya dan salam Tarakanita dengan penuh semangat.

read more
Piala Berprestasi KB TK Tarakanita Citra Raya 2017

Selasa, 13 Juni 2017 seluruh peserta didik  mengikuti upacara. Berbeda dengan upacara sebelumnya, upacara yang dilakukan pada hari Selasa ini merupakan tutup tahun pembelajaran 2016-2017 sekaligus hari terakhir peserta didik masuk sekolah. Dalam upacara pada kali ini juga peserta didik diumumkan piala siswa berprestasi. Pada setiap akhir pembelajaran, masing-masing dari kelas mendapat 3 (tiga) piala dengan nilai terbaik. Mulai dari jenjang KB, TKA, dan TKB.

read more
Serah terima jabatan pengurus FKKSKM 2017

Tanpa terasa pembelajaran 2016-2017 telah berakhir. Dengan berakhirnya pembelajaran tahun ini, maka pengurus FKKSKM pun ikut berganti. Setelah menjabat selama 3 tahun terakhir, maka ada pergantian kepengurusan mulai dari ketua, wakil ketua, sekretaris, bendaraha, dan perwakilan KB,TKA, serta TKB.

read more